Pengaruh Penerapan Metode Problem Based-Learning Terhadap Hasil Penilaian Mata Kuliah Mobile Programming Pada Pendidikan Informatika Jenjang Pendidikan Diploma 3

Dita Lupita Sari, Choirun Niswatin

Sari


Dengan adanya fenomena peningkatan jumlah pengguna aplikasi mobile maka sudah dapat dipastikan kebutuhan akan pengembang aplikasi juga akan meningkat. Dengan prinsip menyediakan lulusan yang sesuai dengan kebutuhan industri,sudah selayaknya institusi pendidikan tinggi memberikan banyak perhatian dalam menghasilkan lulusan yang mumpuni di bidang pengembangan aplikasi mobile. Oleh karena itu dikembangkan metode problem based learning yang diharapkan mampu merangsang daya saing dan kreatifitas mahasiswa dalam proses belajar mengajar mata kuliah pemrograman mobile. Dalam pengujian hipotesis dihasilkan kesimpulan bahwa nilai kedua kelompok memiliki perbedaan signifikan. Terdapat perbedaan hasil penilaian dari kelompok yang menggunakan metode problem based learning dan kelompok yang tidak menggunakan problem based learning. Kelompok eksperimen memiliki nilai rata-rata lebih tinggi dari kelompok kontrol Dapat disimpulkan bahwa metode problem based learning meningkatkan hasil penilaian pada mata kuliah mobile programming


Kata Kunci


problem based learning; mobile programming; pendidikan tinggi

Teks Lengkap:

PDF


Dilihat:
Sari 2066 kali
PDF 1108 kali

Referensi


Fajar Wahyu Setiabudi.(2014). Model Problem-Based Learning Berbasis Mobile Techology Untuk Mata Kuliah Sistem Informasi Geografis Di Politeknik Kota Malang. Jakarta:Seamolec.

Sugiono. (2007). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta..

Moh Nazir. (2005). Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Duwi Priyatno. (2013). Mandiri Belajar Analisis Data dengan SPSS. Yogyakarta: Mediakom

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Daryanto. (2014). Pendekatan Pembelajaran Saintifik Kurikulum 2013. Yogyakarta: Gava Media.

James .A .(1973). Quasi-Experimental Approaches to Social Science dalam Quasi-Experimental Approaches (ed. James A. Caporaso & Leslie L. Roos Jr). Northwestern University PressCook

Januardi. (2013). Efektifitas Model Pembelajaran Problem Solving Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Mata Pelajaran Ekonomi SMA Hidayatul Muhsinin Kubu raya. Pontianak: Universitas Tanjungpura.

Evi Tri Wulandari.(2015). Pengaruh Penerapan Problem Based Learning Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas IV SD Se-Gugus III Kecamatan Temon Kabupaten Kulon Progo. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta




DOI: https://doi.org/10.15575/telka.v2n2.118-125

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal TELKA terindex oleh :


     moraref logo       Crossref logo        sinta logo     base logo


Onesearch logo     IPI logo      Dimensions logo




Didukung oleh :







Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.